Kuliner Unik
Jasmine Restoran Hadirkan Menu Mix Antara Western, Japanese, Italia Dan Balinese
Jasmine Restoran hadirkan menu makanan yang memadukan citarasa Western, Japanese, Italia dann Balinese
Dua kombinasi yang unik apabila dinikmati secara bersamaan.
Belum lagi ditambah dengan kesegaran dari tomat ceri serta kelembutan kentang yang dibalut tepung dan digoreng sehingga warnanya menjadi coklat keemasan.
Untuk menu ini dibandrol dengan harga Rp 50 ribu perporsi dan menurut Chef Deni selama bulan April menu ini telah dipesan hingga puluhan porsi karena cita rasanya yang unik, lezat dan istimewa.
"Kita juga ada menu Pineapple Green Lau yang dalam promo kali ini hanya dijual dengan harga Rp 25 ribu," ungkapnya.
Rasanya yang segar dan masih terasa tekstur buah nanas ini sangatlah nikmat ketika diminum pada saat cuaca sedang panas.
Perpaduan antara pineapple dan orange juice ini semakin nikmat ketika dikombinasikan dengan sirup marjan rasa pandan.
Tribunners bosan dengan masakan Western? Nah, sepertinya Tribunners wajib untuk mencicipi menu unik ini.
Sejak awal tahun 2019 Chef Deni hadirkan menu Pizza Betutu yang merupakan perpaduan antara masakan Bali dan Italia.
Berawal dari banyaknya orang yang bosan dengan tomato pizza, Chef Deni berinovasi dengan membuat Pizza betutu.
"Kita coba angkat menu lokal yang dikombinasi dengan masakan internasional," jelasnya.
Uniknya Cotton Candy Di Stand Ini, Hadirkan Cotton Candy Dengan Berbagai Model Menarik |
![]() |
---|
Uniknya Perpaduan Menu Cocktail Bercampur Arak Bali Khas 69 Bar Kuta |
![]() |
---|
Nikmatnya Bakso Ayam Isi Betutu di Bakso Cafe |
![]() |
---|
Gurih Dan Lezatnya Pizza Hitam Ala Warung Blaster |
![]() |
---|
Lezatnya Waffle Stick's Yang Dibuat Dengan Resep Original Belgian Dan Coklat Belgium |
![]() |
---|